Tuesday 31 January 2012

Resep Sop Buntut Goreng Bandung

Sop Buntut Goreng
Bahan :

  • 500 gram Buntut sapi
  • 1 liter air
  • 1 sdt garam
  • 3 siung bawang putih, haluskan
  • 1 sdt bubuk merica
  • 2 cm jahe, memarkan
  • Minyak untuk menggoreng dan menumis

Haluskan :

  • 8 butir baZang merah
  • 5 siung baZang putih
  • 2 sdt garam
  • 1 liter air kaldu sapi
  • 3 cm jahe, memarkan
  • ò biji pala
  • 1 ò sdt bubuk merica
  • 2 buah kentang, potong-potong
  • 1 buah wortel, iris bulat
  • 1 buah tomat, potong-potong
  • 1 batang daun seledri, iris halus
  • 1 batang dau bawang, iris halus

Cara membuat:

  1. rebus buntut sapi bersama garam, bawang putih, merica bubuk, dan jahe sampai empuk. Angkat, tiriskan. Goreng buntut sapi, angkat, sisihkan.
  2. tumis bumbu halus sampai harum dan matang. Angkat, masukkan bumbu tumis ke dalam satu liter air kaldu yang dididihkan. Tambahkan bumbu halus, jahe, pala, merica, kentang, dan wortel, masak sampai matang. Sesaat sebelum diangkat, masukkan tomat.
  3. angkat, tuang sop kedalam mangkuk saji, taburkan seledri dan daun bawang

No comments:

Post a Comment

Labels